Share

Bab 117. Membongkar Rencana Pertapa Sakti Pulau Kayangan.

“Untunglah kau selamat nona Lin!”

“Paman Tang, bagaimana kau tahu aku berada di sini?”

Gadis berpakaian serba putih dibuat terkejut dengan kemunculan tiga orang lelaki separuh baya di pulau itu. Karena sebelumnya ia sama sekali tidak merasakan adanya kehadiran orang lain di tempat itu. Kemunculan lelaki separuh baya yang ia panggil Paman Tang itu tentu membuatnya sangat terkejut.

Sebenarnya kemunculan ketiganya dalam keadaan biasa dan normal. Ketiganya menggunakan kapal berukuran sedang yang kini berlabuh dekat pantai pulau itu. Mereka menggunakan ilmu meringankan tubuh mencapai pulau itu. Keberadaan mereka tidak dirasakan oleh gadis berpakaian serba putih dikarenakan ia sangat sedih dengan menghilangnya Liong Yun sehingga kewaspadaannya pun kurang.

“Kami memang mengikutimu nona Lin, dari awal pertarunganmu di lautan pulau seribu ular kami sudah memantaunya di kejauhan,” jawab orang yang dipanggil Paman Tang itu. “Tuan Ma, tuan Chia, nona ini bernama Lin Lian Xue yang tak lain adalah
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Norma Yunita
udah aku kasih gem lagi , semangat Thor
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status