Share

Membongkar Kebusukan Sang Adik

Ya, anak kecil paham maksud anak kecil, begitupun orang dewasa. Seorang pria pasti mengerti isi pikiran pria lainnya.

Jade tahu benar bahwa Eldhan telah memendam perasan sangat lama untuk Anais, wanitanya! Dan itu membuat Jade sangat terganggu.

“Sebaiknya simpan saja rasa itu selamanya, jangan sampai Nona Anais mengetahuinya!” sungut pria tersebut yang kini menutup kembali jendela mobilnya.

Tanpa menunggu balasan, Jade segera melesat dari tempat tersebut. Menyisakan Eldhan yang tampak menyedihkan dengan segala cintanya yang tak pernah tersampaikan.

Suara mesin sedan mewah Jade menjadi satu-satunya bunyi yang kian lama, kian membuat hatinya meringking.

“Argh! Dasar, berengsek!” umpatnya penuh kesumat. “Memangnya apa yang diketahuinya? Dia sama sekali tidak tahu apapun tentang Anais!”

Kedua tangannya mencengkeram kepala dan lekas menghempasnya keras.

Eldhan kacau, tapi bukan pasal dirinya memiliki saingan untuk mendapatkan hati Anais. Melainkan harga dirinya terinjak, sebab Jade m
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status