Share

TAK ADA YANG RAMAH

'Ngeloyor gitu aja dia? Eish! Mungkinkah itu caranya meminta maaf?'

Aida belum sempat bicara apapun setelah Reiko tadi menyeletuk.

Aida juga tak sempat menjawabnya karena pria berstatus suaminya itu bicara sambil ngeloyor pergi meninggalkan dapur.

'Tak punya manner!'

Reiko sudah memunggungi Aida dan seakan tak lagi berkeinginan untuk menunggu jawaban darinya.

“Biarlah,”

Makanya Aida hanya sempat berbisik dalam hatinya macam ini sambil geleng-geleng kepala.

Meskipun sebetulnya hati Aida tak sepenuhnya lega.

“Super sekali! Sungguh cara minta maaf yang sangat membagongkan. Langsung membawakan juga solusinya dari semua kesalahan yang sudah dia perbuat, rapi tanpa kata maaf dan kompensasi, hanya salep.”

Aida tak mau menanggapi lebih masalah salep sebetulnya. Tapi sindirannya ini keluar begitu saja saat dirinya yang emosi, menatap layar yang mulai menghitam dan sulit mencoba berkonsentrasi untuk memulai memesan bahan makanan.

Kejadian itu mengganggu tingkat kewarasannya.

"Bomatlah! Sekara
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Kiki Sulandari
Aida.....kamu hanya perlu pesan saja barang yg kamu mau,jangan pikirkan harganya Reiko sudah memberi saldo yg cukup banysk untuk belanja Manfaatkan itu.....
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status