Share

Bab 267: Dikhianati Saudara Tiri

“Kamu untung hidup, siapa sih di sini yang tak kenal si Jalak, seorang bos begal dan bos pembunuh berdarah dingin serta sangat licik. Tak beda jauh dengan mendiang ayahnya, yang juga saudara tiri kakekmu,” cetus Paman Atui.

“Paman…ceritakanlah lebih lengkap, agar aku paham…!!?” Aldi yang masih bingung minta pria tua ini mau membongkar kisah masalalu kakeknya.

Ia yakin kisah ini pasti lebih lengkap dari kisah Bianti yang tadi malam dia dengar.

Setelah kembali menghela nafas panjang, Paman Atui pun mulai-lah bercerita. Kisah yang dimulai dari kakek buyutnya Aldi, Ahmad Darham.

Setelah beberapa kali menikah, Ahmad Darham yang asli bersuku Banjar, akhirnya memiliki seorang anak laki-laki yang tampan dan gagah, yang diberi nama Marlan Darham dari seorang istrinya yang cantik.

Sebagai mantan pejuang yang terkenal kebal senjata dan jago berkelahi, Ahmad Darham juga menurunkan ilmu-ilmu ini ke anak kesayangannya ini.

Ahmad Darham yang mantan pejuang sadar, wilayah ini sejak dulu tak pernah a
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status