Share

S2 - 15. Tugas Kelompok

Usai mengirim pesan tersebut, Galaxy memilih tidur karena dia tidak sabar untuk masuk sekolah besok. Dia sepakat dengan Galen untuk tidak membalas pesan teman-temannya. Jadi, pemuda itu harus menahan ketawanya untuk melihat reaksi teman-temannya.

Sementara di tempat lain, seorang wanita menatap pesan yang baru masuk di ponselnya. Wanita itu membelalak dengan pesan yang sungguh menggelikan. Avery memilih untuk mengabaikan pesan itu dan melanjutkan aktivitasnya.

Hari ini terasa sangat melelahkan baginya, terlebih setelah bertemu dengan pemuda jahil tidak jelas bernama Galaxy. Entah kenapa, Avery masih teringat pada sosok pemuda itu saking menyebalkannya sikap pemuda tersebut.

“Semoga pemuda itu tidak akan datang ke perusahaan lagi,” gumam Avery pelan.

Wanita itu menyesap anggurnya saat dia berendam dalam bathtubnya. Tubuhnya butuh peregangan otot dan sendi-sendi karena terlalu banyak duduk seharian ini. Namun, dia bersyukur hidupnya mengalami peningkatan sejak bekerja di BioOne Tech.

Se
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status