Share

Bab 81 Kenapa Irawan Belum Sadar? 

"Kenapa Dokter punya pemikiran bahwa saya menjadi korban bullying mertua?" Marisa menatap tajam Dokter Harun. Dia penasaran darimana dokter itu tahu apa yang dialaminya.

"Bu Marisa masih ingat pertemuan pertama kita?" Dokter Harun bertanya balik.

Marisa tertegun. Dia sedikit lupa dengan peristiwa itu.

"Sepertinya Bu Marisa lupa, tetapi saya tidak pernah lupa tatapan kosong itu. Juga bagaimana tubuh gemetar Ibu yang mencoba meredam isak tangis ketika menabrak saya." Dokter Harun menjelaskan sambil memandang Marisa.

Sepasang mata Marisa yang berwarna hazel itu terbelalak mendengar penjelasan dokter berusia pertengahan tiga puluh itu. Raut wajah bulat telur Marisa tampak sedikit lucu ketika bibirnya yang berwarna merah muda terbuka sebentar kemudian terkatup lagi. Rupanya dia ingin mengomentari ucapan Dokter Harun, tetapi kemudian membatalkannya.

"Bagaimana? Sudah ingat, kan?" tanya Dokter Harun ketika melihat ekspresi Marisa.

Marisa mengangguk. Bagaimana mungkin dia lupa pada har
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Flying Fox
aduh ko marisa ni kayak nga pernah belajar ya...masak cikgu tp hal2 begitu ja nga mengerti...ayoh la. jgn merendahkn martabat cikgu.
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status