Share

Ch 43

"Selamat datang Tuan." Para pelayan membuka pintu mempersilahkan untuk masuk. Begitu pintu terbuka suara musik keras menghantam pendengar mereka. Para pria dan wanita terlihat meliuk-liuk mengikuti irama dan sebagian lainnya sedang asyik berkerumun sambil menikmati alkohol.

"Randika Garret, apa kabarmu," ucap seorang Pria kekar dengan setelan jas abu-abu mendekat meninju tepat pada dada pria yang memiliki nama itu.

"Nigel, itu benar kau?" ujarnya membalas tepukan keras pada bahu teman lamanya itu.

"Wow, siapa ini. Rilan Harper. Kau masih setiap di samping pria mesum ini?"

"Tentu saja. Dia Majikan terbaik ku."

"Dan siapa gadis manis ini." Nigel mengulurkan tangan hendak menyalami namun Randika dengan cepat menepisnya.

"Jangan pernah menyentuhnya."

"Sial, kau ingin menyimpan barang yang indah ini sendiri?"

"Jangan menyentuhnya atau kau akan terbunuh?" bisik menarik mundur nigel untuk sedikit menjaga jarak.

"Memangnya siapa

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status