Share

Pengakuan Gila

"Di mana istriku?" tanya Alarich dengan nada khawatir. Dari seorang maid, Alarich mendapat laporan buruk mengenai istrinya, oleh sebab itu dia buru-buru pulang dari kantor.

Alarich seharusnya memang pulang ketika siang, sebab dia telah berjanji untuk menemani Aeera ke dokter. Namun, tujuan Alarich pulang bukanlah mengajak Aeera cek up, melainkan karena rasa khawatir pada kondisi Aeera.

"Nyonya ada di dalam, Tuan. Nyonya masih menangis," jawab maid yang membawa Aeera pergi dari rumah Tuannya. Sepanjang perjalanan menuju tempat ini, wanita tegar dan selalu ceria yang selama ini ia kenal, terus saja menangis.

Dia sangat mengkhawatirkan kondisi nyonya-nya. Bayangkan saja, wanita hamil yang tak diusik ketenangannya saja bisa tertekan oleh pikirannya sendiri. Apalagi nyonyanya yang dimaki-maki oleh mertuanya, bahkan sampai tega menyumpahi anak dalam perut nyonya-nya meninggal. Dan karena sumpah itu, Nyonyanya sampai di kaki ibu dari Tuannya tersebu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (20)
goodnovel comment avatar
Den
Njir kenapa gue ikutan mewek baca ini
goodnovel comment avatar
CacaCici
Ada tapi kemalaman banget, Kak. Maaf yah ....
goodnovel comment avatar
Ria Pezek
semoga nenek sihir itu yang d tampar ...‍...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status