Share

Cinta tak harus memiliki

Setelah sekian lama rasa bergantung itu menancap dalam hatinya, sekarang Intan merasa terjun bebas seakan terjatuh dari cakrawalanya. Ia tak bisa lagi mengharap cinta dari pria bernama Baskoro. Hidupnya gamang tak bertepi.

Ia hanya bisa menekan rasa sakit yang menusuk dadanya dengan memukul-mukul sedikit kuat ke dadanya.

"Baiklah, aku akan menikahi Andre. Mungkin itu sedikit melupakan rasa sakit ini," gumam Intan lirih.

"Mommy, aku ingin bermain sepeda," Bastian menarik tangan Intan untuk keluar rumah. Saat itulah Intan bisa melihat Baskoro telah berdiri di depan pintu rumahnya.

"Bolehkah aku masuk?"

Intan hanya melebarkan pintu itu tanpa bersuara.

Bastian berlari keluar menghampiri Nita dan mengajak Nita bermain di halaman. 

Baskoro masuk ke dalam rumah Villa, ia duduk disebuah kursi di sana.

"Aku senang Bastian bisa menikmati kehidupan yang layak," gumamnya sambil mengedarkan matanya ke rumah bagus itu.

"

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status