Share

Part 34. Terjebak di Kantor

“Rimar, kamu enggak ketemu Gio?” Mama mertuaku menghampiri dan bertanya.

Aku menggeleng dengan perasaan bingung. “Memangnya, Mas Gio belum kembali dari tadi pagi?” Seketika, aku juga ikut cemas memikirkannya.

“Belum, Rimar. Kami sudah menghubungi semuanya, tapi tidak ada yang tahu keberadaannya.”

Aku melirik waktu yang ditunjukkan di arlojiku, sudah hampir jam setengah sembilan malam. Ke mana perginya dia?

“Mama sudah hubungi hubungi nomornya?”

“Sudah, tapi masih dialihkan sampai sekarang, Rimar.”

Walaupun sikapnya seperti itu, tapi kalau sampai tidak ada kabar begini, aku jadi ikut cemas. 

“Ma, Rimar pergi dulu. Rimar coba cari di tempat lain, ya?”

Aku segera melangkah lebar dan cepat. Mama mertuaku memanggil-manggil supaya aku pergi diantar dengan mobil saja karena waktu sudah malam, Ditambah lagi, aku adalah wanita yang sedang hamil. Namun, ak

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status