Share

36. Segelas Merah Darah

Seluruh pandangan berpusat pada seorang gadis bergaun merah penuh mawar hitam. Keanggunannya memikat setiap lensa kamera.

"Wah, siapa dia?"

"Cantik sekali!"

Tak heran Zara mendapat banyak pujian. Wajahnya yang manis menunjukkan ketegasan tanpa celah.

'Di mana Ryo?' batinnya mengucap pertanyaan yang sama.

Tidak peduli grasak-grusuk tamu undangan, dia melirik setiap sudut sembari diam di tempat.

Kemegahan pesta bagai tidak ada apa-apanya.

"Ck, aku tidak bisa bergerak bebas. Tentu saja di sini ada banyak pewarta. Pernikahan seorang model benar-benar mengundang perhatian. Pasti setelah ini aku yang jadi perhatian," gumam Zara pada diri sendiri.

Reon dan Zack sedang sibuk bersosialisasi lantaran Reon begitu terkenal dan digandrungi banyak gadis. Karena itu Zack harus menjaganya.

Zara terpaksa berdiri seorang diri, menautkan tangan sembari tersenyum manis.

"Untuk mata setajam duri mawar, Nona. Sangat menawan!"

Tiba-tiba seseorang datang membawa minuman berwarna merah.

Mulut Zara m
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status