Share

Bab 50

Pada saat ini, Franz memasuki ruang dokter. Di sana, tampak lelaki dengan memakai jas dokter berwarna putih dan wajah kulit sawo matang. Di bawah bibirnya sebelah kiri terlihat sebuah tanda lahir berukuran sedang.

Melihat kehadiran pasien, dokter itu tersenyum dan menyambutnya.

Franz tampak saling berkedip bersama dokter, namun Intan tidak menyadari hal itu.

Seperti yang sudah diceritakan Franz, dia harus memberikan bukti kepada Intan. Jika tidak, tentu Intan akan marah bukan?

Jadi, rencana ini harus berhasil!

"Dok, saya tadi sempat bertarung dengan preman, setelah itu tubuh saya terutama bagian punggung kok rasanya sakit banget," tutur Franz dengan ekspresi seolah sedang merasakan sakit.

"Baik Pak Franz. Untuk memastikan lebih jelas, ini harus uji lab. Bagaimana? Apa Anda bersedia?"

Franz menganggukan kepala dengan yakin, raut wajahnya seolah memang menginginkan kesembuhan dari sakitnya.

Setelah di priksa lab selama beberapa saat, kata dokter hasilnya akan segera keluar.

"Berapa jam
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status