Share

Bab 53

Mendengar suara seseorang, Intan dan kakek Ardidingrat lalu menatapnya.

"Haical?"

Di sana Haical lalu berkata," Nona muda ada seorang lelaki di luar yang ingin menemuimu?"

Haical sengaja tidak memberitahu namanya, pasalnya kakek tidak tahu jika Franz bukan orang baik, dia fikir berbicara seperti itu jauh lebih baik.

"Hai...Apakah ini penting? Jika orang tidak di kenal. Katakan saja cucuku sedang sibuk hari ini," tutur kakek.

Seperti dugaannya, Tuan besar akan seperti itu. Sementara Haical makin bingung.

"Nona, ini penting!" sahut Haical.

Mendengar hal itu, Intan bergegas berdiri dan menanyakan kembali kepada Haical dengan lebih jelas.

"Nona, Tuan Franz datang kemari!"

Mendengar pernyataan bodyguard, kemudian Intan menampakan aura wajah tidak suka.

"Kenapa sih dia selalu ganggu aku!" batin Intan.

Dia berjalan menuju sebuah kaca depan ruang tamu yang tampang bening mengkilat. Dan benar di depan sana terlihat Franz tampak emosi berdebat dengan para bodyguard yang menahannya.

Melihat hal
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status