Share

Berhadapan dengan Bajak Laut

“Siapa mereka?” tanya Suro Joyo pada diri sendiri. “Apa yang akan mereka lakukan? Siapa pun mereka, apa pun yang akan mereka lakukan terhadap kapal ini, aku harus mencegahnya! Aku harus melawan mereka yang kelihatannya ingin melakukan tindakan jahat di kapal yang kutumpangi.”

Suro Joyo mengingat-ingat cerita teman-temannya tentang penjahat atau gerombolan penjahat yang melakukan kejahatan di lautan. Samar-samar dia teringat tentang keberadaan penjahat yang menjarah harta milik orang-orang yang melintas di lautan.

“Orang-orang yang melakukan perampokan di tengah laut biasanya disebut bajak laut atau perombak,” gumam Suro Joyo. “Jadi…, apa mereka ini bajak laut?”

Tiba-tiba terdengar suara keras. Bahkan sangat keras. Saking kerasnya, suara itu sampai memekakkan telinga.

Dhuer! Dhueeer!

Terjadi benturan antara dua balok kayu yang dilemparkan Suro Joyo dengan besi berkait dengan tali besar. Dua balok hancur berkepingan setelah berhasil menggagalkan dua tali berkait besi. Kaitan itu jat
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status