Share

Bab114.

“Kau terlihat tidak menyukai jika aku duduk di sebelahmu” ucap Kelvin. Hanna hanya diam dan memalingkan wajahnya. “Aku tahu kau sedang ada masalah dengan mbah Ruti, bukan begitu?” ucap Kelvin kembali.

Namun kali ini ucapannya membuat Hanna menoleh ke arahnya, Kelvin pun menatap ke arah Hanna dan sehingga tatapan mereka pun bertemu.

“Dia nenekmu, itulah alasannya kenapa dia sangat peduli padamu,” ucap Kelvin kembali.

“Itu bukan urusanmu, dan cobalah untuk tidak ikut campur dalam urusan tersebut,” ucap Hanna. Ia berdiri hendak pindah dan bergabung dengan Rena, namun saat itu juga Kelvin menggapai tangannya, menghentikan langkahnya agar tidak meninggalkannya.

“Duduklah, apa salahnya jika kita bicara?” ucap Kelvin.

Hanna menarik tangannya agar terlepas dari genggaman tangan Kevin. “Apa yang harus kita bicarakan?” tanya Hanna.

“Hanna aku tahu mungkin kamu tidak akan bisa memaafkanku, bahkan mungkin sudah tidak ada celah celah di hatimu untuk memaafkanku. Aku tahu itu dan aku sadar akan kes
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status