Share

BAB 41

Nuri hanya terdiam saat aku mengabarinya namun kuyakinkan padanya bahwa semua akan baik-baik saja.

Setelah menutup telpon, aku melirik Rini di sebelahku. Dia hanya terdiam tanpa ekspresi. Rini, istri yang rencananya akan kutalak sore ini. Namun ternyata harus tertunda karena insiden kecelakaan Bu Endang. Tidak mungkin aku mengajaknya bicara tentang hubungan kami disaat seperti ini. Kulajukan mobilku agak cepat ketika sudah memasuki jalan toll. Tak ada percakapan yang berarti di antara kami selama dalam perjalanan. Hanya sesekali aku menawarinya mampir ke toilet atau mampir mengisi perut di rest area namun Rini selalu menolaknya dengan alasan masih kenyang dan tidak perlu ke toilet. Dia hanya ingin segera melihat keadaan ibunya.

***

Kami tiba di kampung saat matahari sudah mulai tenggelam. Aku menyetir sesuai dengan arahan Rini karena kami langsung menuju rumah sakit yang ada di ibu kota kabupaten.

Setelah tiba dan memarkirkan mobilku, Rini segera turun dan berlari kecil mencari ruang
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status