Share

Bab 56

Ia tak tahu harus melakukan apa lagi, semua yang dia pikirkan tak sesuai dengan kenyataan. Ia berpikir akan dengan mudah akan melepaskan Ferdi, dan dia bisa hidup sendiri tanpa menyulitkan orang-orang yang dicintainya.

Tapi sekarang kenapa pria itu tiba-tiba saja berubah? Kenapa dia terlihat seperti sangat menghawatirkannya? Boleh dirinya senang, tapi ia juga takut jika itu hannyalah rasa kasihan saja. Mana mungkin hati yang sudah begitu keras bisa mencair sekarang, mungkin itu hanya rasa kasihan saja yang ia berikan pada wanita yang sekarat ini.

Ferdi yang tadi pergi dengan marah, sampai sekarang belum kembali. Hari sudah malam, ia jadi menghawatirkan suaminya itu. Dia pergi dalam keadaan marah, Bella tak ingin terjadi sesuatu pada pria itu.

Suara pintu terbuka mengalihkan perhatian Bella dari ponselnya. Ia bernafas lega melihat Ferdi telah kembali. Saat ia berdiri ingin menyambut kepulangan suaminya, entah mengapa ia merasa kepalanya pusing.

“Mas,” Bella mendekati sang suami, “kamu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status