Share

Bab 34 Penolakan Ghava

"Aku tak mau punya papa baru!"

"Ghava. Sini, Sayang." Meski terkejut mendengar teriakan anaknya, Hilma berdiri dan hendak meraih sang anak, tetapi ditepis. "Mama tidak boleh menikah dengan Om Idam!" tegas Ghava.

Melihat situasi yang di luar rencana, lelaki yang tampak terkejut itu hanya terpaku.

"Ghava Sayang." Hilma kembali ingin merangkul anaknya, tetapi lagi-lagi mendapat penolakan.

"Om Idam jahat! Om mau mengambil Mamaku, Kan?"

"Om pasti akan membuang aku dan Mas Ghani jika menikah dengan Mama!"

"Om hanya akan sayang sama Mama!"

"Aku ga mau punya papa baru. Aku ga mau dibuang di jalanan!"

"Om pergi sekarang juga! Jangan pernah ke sini lagi!" Dengan wajah merah padam anak lelaki itu terus berteriak mengusir Idam.

Melihat hal itu dengan tegas Hilma menegur dan menyuruh Ghava meminta maaf, tetapi perintahnya mendapat bantahan. Bahkan, anak itu semakin
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status