Share

BAB 69 Dosa Besar

Suara langkah kaki ringan Sebastian memecah keheningan malam di depan apartemen. Mereka baru saja kembali dari makan malam bersama di salah satu restoran mewah New York. Sebuah mobil mewah hitam meluncur pelan, membawa Sebastian ke perjalanan bisnisnya yang mendesak. Sebelum pergi, Sebastian memeluk Varisha erat. Tatapannya penuh cinta dan kehangatan seakan memberikan kepastian bagi Varisha, tetapi di balik senyumnya, dirinya masih tenggelam dalam gelombang kegelisahan.

"Terima kasih, Tian, sudah menemani dan mengantarku," ucap Varisha dengan senyum tipis. Matanya menyiratkan kebingungan dan kekhawatiran yang terpendam.

Sebastian menjawab dengan ramah, "Tidak masalah, Sayang. Senang bisa melihat ibu dan adik-adikmu, mereka sangat baik dan ramah. Saya akan segera kembali kalau pekerjaan saya sudah selesai.”

Varisha hanya bisa mengangguk, menelan gumpalan yang terasa semakin besar di tenggorokannya. Mereka berdua berciuman singkat sebelum Sebastian melangkah kembali menuju taksi yang me
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status