Share

45. Kembalinya Fais

Aku menitipkan Katya pada Shila, karena rencana hari ini aku akan ke supermarket dan restoran. Kemarin, setelah aku telepon dengan Mita, tak berlangsung lama dari itu kak Adi menelpon dan bilang tidak bisa ke restoran karena tengah mempersiapkan pernikahan.

Mita juga bilang, jika persiapan pernikahan nya sebentar lagi selesai. Sedangkan suamiku dari pagi-pagi sekali sudah terbang ke Balikpapan untuk urusan bisnis setelah cuti kantor setelah pernikahan.

Berkendara dari tadi membuat pinggangku cukup pegal. Aku mampir ke supermarket terlebih dahulu untuk mengecek persediaan barang, dan kondisi di sana setelah kutinggal beberapa hari. Sedangkan untuk ke restoran, aku sudah meminta seseorang untuk menghandle, meski sepertinya dia belum datang. Sebelum jam makan siang mungkin aku akan ke sana.

Kak Adi juga sudah bilang akan kembali memimpin perusahaan milik papa, maka dari itu kakakku itu tak bisa lagi setiap hari ada di restoran milikku.

Dering ponsel mengalihkanku. Aku lekas mengambil po
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Yung
pais ini memang dongok ini,biar kan saja dia yg nanggung dosa jalang itu
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status