Share

162. Ponsel Baru.

Bagian 162. Ponsel Baru.

"Bu Usman, Mau?"

"Boleh deh. Gak usah banyak-banyak," ucapnya sambil tersenyum bahagia. Aku mengambil lima belas biji rengginang dan memasukkannya ke dalam plastik kemudian menyodorkannya pada tetanggaku itu.

"Tanggung amat ini nanti menggorengnya," gerutunya sambil mencebik. Allahuakbar. Rengginang di nampan banyak sekali belum kering pula.

"Tadi, Bu Usman, bilangnya jangan banyak-banyak. Sekarang bilang tanggung!" Aku menautkan alisku heran.

"Ya, maksudnya e—anu," ucapannya terhenti sambil matanya di seisi dapurku. Mungkin dia masih mencari sesuatu.

"Kamu lagi makan, La?" tanyanya. Pandangan terhenti di atas meja, tepatnya di piringku.

"Iya, Bu Kami. Aisyah membuatkan nasi goreng," ucapku.

"Ibu suka nasi goreng juga, kebetulan belum sarapan, masih ada?"

"Bu Usman, mau?" Ia mengangguk dengan mantap. Aku mengambil piring dan membagi dua nasi yang terhidang yang baru sempat aku makan satu suap aja. Telur ceploknya pun ku bagi dua.

"Tidak apa-apa, Ibu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status