Share

Bab 23. Menolak Bunga

Tok! Tok! Tok!

Aku terkesiap dari lamunanku ketika tiba-tiba ada yang mengetuk pintu ruang kerjaku.

"Masuklah," titahku.

Seseorang pun memasuki ruangan kerjaku, dan aku melihat Sissi yang tengah tersenyum ke arahku sambil memasuki ruangan kerjaku.

"Ada apa?" tanyaku.

Dia lalu menyerahkan beberapa dokumen dan meletakkannya di meja kerjaku.

"Ada seseorang yang ingin memesan sebuah gaun, tapi orang itu ingin kamu mendesainnya sendiri," kata Sissi.

"Siapa orang itu?"

"Orang itu tidak mau memberitahu namanya."

Aku lantas mengerutkan keningku. "Kenapa seperti itu? Apa kamu tidak khawatir bila orang itu menipu kita?"

Sissi menggeser kursi yang ada di depanku, lalu ia segera duduk.

"Tidak, Ara. Aku yakin dia bukan penipu."

"Kenapa kamu bisa seyakin itu?"

"Itu karena dia sudah membayarnya lunas."

"Hah? Benarkah? Tapi aku tidak tahu dia menginginkan desain yang seperti apa?"

"Dia bilang seperti yang kamu inginkan."

Aku merenung sejenak, mencoba memahami situasi ini. Seseorang yang tidak mau mem
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status