Share

Bab 32 : Perutku Sakit

Sean tak bisa menjawab, dia memilih pergi dari kamar itu tanpa pamit. Dia sendiri bingung dengan perasaan aneh yang kini bersarang di dadanya.

Zie yang memang tidak memiliki prasangka apa-apa memilih bangkit dan memandangi Raiga dengan air muka bingung. “Dia kenapa sih? bukankah jauh lebih baik jika yang membantu kelahiran anakku nanti adalah kamu?”

Raiga tak langsung menjawab, pria itu malah menggaruk kepala hingga menoleh Ghea yang masih ada di sana.

“Zie, kamu tahu ‘kan bayi itu lahir lewat mana? Sean, dia tidak ingin aku … “

Zie membelalakkan mata, dia bahkan menunjukkan telapak tangan kanan ke Raiga untuk meminta adik iparnya tak melanjutkan kalimat yang sudah sampai di ujung lidah. Wanita itu tiba-tiba merasa malu dan buru-buru turun dari ranjang. Ia membetulkan bajunya lalu menyusul Sean yang entah sedang berada di mana sekarang.

“Kakakmu, dia cemburu ya?” tanya Ghea ke Raiga yang sibuk membereskan alat setelah memeriksa Zie tadi.

“Hem … bukankah sudah aku bilang, Sean menyukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (10)
goodnovel comment avatar
Sri Chely Yanti
Lanjutkan sean...
goodnovel comment avatar
Nur Janah
semoga tidak terjadi apa2
goodnovel comment avatar
eva nindia
moga gak knapa²....
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status