Share

Seharusnya Mas bujuk aku sampai mau.

Empat bulan telah berlalu, kini kandung Bella sudah memasuki 5 bulan. Selama 4 bulan ini Ramel benar-benar kewalahan menghadapi sikap Bella yang tak menentu. Terkadang wanita cantik itu membencinya, terkadang ia marah-marah tanpa sebab, terkadang pula ingin selalu dimanja.

"Mas, nanti pulangnya jam berapa?" tanya Bella sambil mengunyah sarapannya.

"Seperti biasa sayang," jawab Ramel dengan terpaksa.

Tentu terpaksa, sebab pria tampan itu tidak suka berbicara saat makan. Tetapi selama 4 bulan ini ia berusaha menyukai ketidak suka itu, hanya untuk menjaga perasaan Bella. Jika tidak! Wanita hamil itu akan marah dan mogok makan, tentu hal itu membuat Ramel khawatir akan kesehatan anaknya yang masih di dalam perut Bella!

"Jam berapa?" Bella kembali bertanya.

"Jam 5 sore sayang," jawab Ramel dengan lembut sambil tersenyum.

"Pulang lebih cepat ya? Soalnya aku mau makan rujak," ucap Bella.

"Nanti Mas minta Lukas untuk membelinya," ucap Ramel dengan serius.

"Oh yaudah, biar pak Lukas yang membe
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
Riris Puji Astuti
lama sekali up nya ...
goodnovel comment avatar
Uci Nurul Hidayati
di tunggu up nya....
goodnovel comment avatar
Riris Puji Astuti
di tunggu ending nya ,terimakasih
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status