Share

Bab 20 Pesta Siapa?

Jam di dinding lobi hotel menunjukkan pukul 11.05. Itu berarti sekarang di Jakarta pukul 13.05. Raya, sahabatku mungkin tengah makan siang bersama keluarganya.

Ah … Raya. Aku rindu. Sudah lama tidak bertemu dengan sahabat kecilku.

Mengingat Raya, semakin membuatku merasa bosan sendirian. Rasa kesepian kadang menyelimuti, tapi setidaknya hari ini Ayah datang. Itu sedikit mengobati rasa kesepianku.

Di mana Ayah? Aku sudah bosan setengah mati menunggu di sini.

Aku beranjak dari kursi menuju meja resepsionis.

“Selamat siang, Apakah tamu atas nama Patrisia Eidween menginap di sini?”

Wanita muda berparas cantik dengan balutan seragam karyawan itu menghentikan kegiatan

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status