Share

SILPIN AGUNG

Dyah ayu Meitala begitu gembira menyambut kedatangan Wiku Sasodara begitu pula dengan Kelwang dan Mpu Panukuh. Mereka menghaturkan hormat yang disambut dengan pelukan hangat juga oleh Sang Wiku. Dan persis seperti dugaan Wiku Sasodara, Mpu Panukuh, Kelwang dan Munding telah menjadi pemuda yang sangat tampan dan rupawan. Terutama Mpu Panukuh yang mewarisi kelembutan watak ayahnya dan ketampanan khas Sanjaya dan Pengging. Namun soal wibawa, Mpu Panukuh memiliki wibawa yang jauh lebih besar dari ayahandanya, hanya Mpu Panukuh juga memiliki kerendahan dan kebaikan hati ibunya.

"Senang sekali bertemu dengan Guru. Saya menghaturkan salam hormat." Kata Mpu Panukuh yang hampir saja berlutut di hadapan Sang Wiku jika saja Sasodara tidak menghentikannya.

"Tidak Gusti. Gusti tidak perlu menghormati saya seperti itu. Gusti adalah calon pemimpin besar, maka Gusti tidak boleh memberikan sembah pada hamba sahaya seperti saya." Kata Wiku Sasodara.

"Guru adalah biksu Agung dan kedudukan Guru itu bisa
Alexa Ayang

Waisnawa adalah aliran hindu Siwa yang memuja dewa Wisnu. Artinya adalah Siwa tidak disembah sebagai dewa perusak tetapi penyeimbang dan pemelihara. dengan kata lain Siwa yang berwatak Wisnu (Siwa sebagai pemelihara)

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status