Share

Solusi

"Ada apa ribut-ribut di sini?"

Suara bariton Niko mengagetkan mereka yang berada di ruang makan.

Para pelayan yang tadi mengintip kini berhamburan lari kembali menuju ke dapur.

"Kami sedang mengalami masalah keluarga," jawab Bram.

Niko berlalu dan tak ingin menanggapi perkataan Bram.

Jika Niko sudah naik ke lantai atas, Hani wajib membawa secangkir kopi panas ke lantai atas di kamar milik Niko.

"Ini kopinya tuan," ucap Hani sambil meletakkan kopi di atas meja kerjanya.

Niko meminta Hani duduk di kursi di depan meja kerjanya.

"Apa ada yang mencurigakan?"

"Sepertinya musibah sedang melanda keluarga tuan Bram. Rumah mereka di kampung kebakaran."

"Baguslah kalau begitu."

"Kok bagus tuan, orang mendapat musibah tuan malah tenang saja dengan mengucapkan kata bagus," protes Hani.

"Kamu mau aku mengasihani mereka?" Tanya Niko.

"Bukan begitu maksudku."

"Aku mencurigai mereka Hani, pasti kesehatan kakakku yang bermasalah ada kaitannya dengan mereka."

"Kenapa tuan berpikiran seperti itu?"

"Soaln
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
sudu garfu
lanjutannya Thor.
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status