Share

Tamu yang Tak Pernah diharapkan

“Nabi itu poligami, karena zaman dulu banyak anak-anak yang kehilangan ayahnya.  Banyak istri yang kehilangan suaminya, makanya nabi dan para sahabatnya banyak yang melakukan syari’at ini.” Aku masih diam mendengarnya bicara. Jujur ada sedikit malu yang mulai menjalar ke hati. Merasa terlambat untuk sadar bahwa ilmu agamaku begitu sempit.

“Istri itu titipan Mas, tugasnya menyempurnakan agama kita.”

“Kewajiban suami, tahu?”

“Memberikan nafkah,” ucapku tanpa ragu.

“Iya betul, tetapi tugas suami sesungguhnya bukan cuma soal nafkah. Tujuan akhir dari kehidupan itu apa sih? Kita ‘kan enggak mungkin selamanya hidup.”

“Saya enggak pernah mengajari istri saya agama,” harus kuakui, ini memang salahku. Nisa lebih banyak tahu tentang agama, membuatku lupa untuk sama-sama belajar memperdalamnya lagi. Kesibukan mengejar dunia, melupakan segalanya.

“Lebih baik t

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status