Share

58. Uni Priwangi Ikut

Ardo Kenconowoto tidak mengenal pendekar yang bernama Bangteng Kuro. Jadi, dia harus banyak bertanya kepada orang lain tentang Banteng Kuro. Dia pun tidak tahu harus mencari di daerah mana.

Karena arah perjalanannya melewati Desa Guling, sebagai seorang pemuda tampan yang baik dan tidak sombong, Ardo pun mampir ke kediaman Kepala Desa Totor Gema. Dan yang paling senang adalah Kenanga, meski kemudian dia menelan kecewa karena Ardo hanya mampir sebentar dan akan melakukan perjalanan yang tidak tahu berapa lama.

“Aku tidak mengenal pendekar yang bernama Banteng Kulo. Mungkin Ki Rujak kenal,” jawab Totor Gema saat Ardo menanyakan perihal Banteng Kuro.

Akhirnya Ardo berpamitan. Karena dia tidak memiliki urusan selain bertanya dan silaturahmi, Ardo tidak lama. Namun, dia ingin berkunjung ke rumah Ki Rojak yang akrab dipanggil Ki Rujak, padahal Ki Rojak tidak doyan rujak. Anger Jogo yang menemani dan menunjukkan rumah Ki Rojak.

Ketika Ardo datang, Ki Rojak dan putranya Jumadi sedang berlatih
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
Rudi Hendrik
dipaksa buka iklan ya?
goodnovel comment avatar
🅰️nny Maheswari
lumayan juga u. ia bab baca bisa pakai iklan wkwkwk
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status