Share

BAB 105 PULANG KAMPUNG

Malam-malam pun berlalu begitu saja dengan indah. Keluarga yang aku rasakan sangat hangat, mereka semua menerima diri ini dengan tangan lebar. Seminggu sudah aku menjadi istri dari Mas Aldi dan untuk sementara ini aku ikut dengan dia, tinggal di rumah orang tuanya.

"Besok Ayah mengajak kita untuk pulang kampung, bisa?" tanyaku pada Mas Aldi yang sedang menikmati kopinya.

"InsyaAllah, kamu persiapkan saja barang apa yang perlu dibawa!" ucap Mas Aldi.

"Hati-hati di perjalanan dan jangan lupa beri kabar jika sudah sampai!" Ibu mertua yang datang dari belakang pun tiba-tiba nimbrung pembicaraan kami.

"Rani, nanti Ibu bawakan buah durian dan hasil bumi disini, jangan ditolak!" Akhirnya aku hanya mengangguk menanggapi permintaan ibu mertua.

Semua barang yang akan di bawa sudah aku pisahkan dan tinggal masukkan dalam tas. Setelah sekian lama aku akan menginjakkan kaki di kampung halaman. Pergi saat ingin mengobati lara ini dan kini sakit itu telah sembuh total.

Tidak ada kenangan yang harus
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status