Share

#36. Modal Usaha

Memang aneh Bella ini di mata Salma. Dimana-mana itu menantu kalau tinggal di rumah mertua, pasti bangunnya pagi. Cuci piring, menyapu, beres-beres, atau apalah yang bisa dikerjain. Nah, menantunya ini malah bangun siang. Sudah bangun pun yang ada masak mie, cuma buat dirinya seorang. Terus, sisa memasak bahkan piring kotor dibiarkan begitu saja.

Tak habis pikir Salma. Untungnya dia masih sanggup membayar Bu Desi bertugas sebagai tukang cuci piring, bersih-bersih, dan cuci baju di rumah ini. Gajinya tujuh ratus ribu satu bulan. Itu juga karena hanya dua kali sehari ke rumah.

Bu Desi usianya ngga lebih tua dari Salma, namun raut wajah ditambah keriput membuatnya tampak lebih tua.

Hari ini dia datang jam delapan pagi. Rumah masih hening, sama saja seperti kemarin-kemarin tiap kali datang. Namun yang berbeda cuma tumpukan piring kotor di cucian piring. Banyak banget.

“Haduh!” keluh Bu Desi seraya menutup hidung dengan tangannya. “Ya Allah, bau banget. Sudah berapa jam ngga dicuci ini?”

Bu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status