Share

Bab. 17

Vasya yakin betul sepatu itu tadi masih menempel di kaki jenjang dewa itu tapi kenapa sudah hilang. Kapan lelaki itu kehilangan sepatunya. Saat ia kebingungan tiba tiba sepatu itu muncul di depan kakinya dan Jaden sudah jongkok lalu mengusap ngusap kaki Vasya yang telanjang.

"Pakai ini dulu Sya biar tak di gigit nyamuk."

Vasya termenung saat Jaden membersihkan kakinya, ia melihat lelaki itu memasang sepatu fantofelnya di kakinya yang jelas kebesaran tapi kenapa hal tersebut mampu membuatnya berdebar.

"Nah sudah."

Pas dengan kalimat itu gemboknya berhasil jatuh lalu iapun terbebas dari kandang besi sialan itu. Semuanya lega begitupun Vasya. Gadis itu sangat bersyukur bisa menginjakkan kaki di luar kandang walaupun dengan sepatu kebesaran.

Ia mengucapkan terima kasih sekali pada para warga yang membantunya untuk bebas. Dan tak perlu di ragukan iapun mengucapkan terima kasih sambil menunduk di depan Jaden yang berdiri tak jauh darinya.

Tapi setelahnya tubuh Vasya mematung tak bergerak ka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status