Share

Merasa Bersalah

Pagi sekali Andra sudah berada di apartemen Rena sampai Rena tidak menyadari kedatangan Andra saat itu.

Rena keluar dari kamar hendak membuat sarapan pagi kemudian dikejutkan dengan sosok Andra yang duduk di meja makan sambil melemparkan senyum meski kaku kepadanya.

"Tumben senyum ... udah ngatain aku wanita bayaran sekarang pagi-pagi datang trus senyum doank?” Rena misuh-misuh di dalam hati.

Rena mengalihkan pandangannya setelah beberapa detik mata mereka bertemu.

"Mata kamu kenapa? Kaya panda.” Andra berusaha menggoda Rena dengan kelakarnya yang tidak lucu.

Jangan salahkan Andra, karena pria itu memang terkenal ketus dan dingin jadi tidak tau bagaimana caranya merayu seorang gadis yang sedang marah.

Rena tidak menjawab, gadis itu malah memberengutkan wajah.

"Buatin aku sarapan donk,” pinta Andra dengan santainya, kedua tangannya bertaut di atas meja.

"Mau sarapan apa?" tanya Rena tanpa menatap Andra, gadis itu membuka kulkas lalu memindai isi kulkas mencari ide untuk sara
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status