Share

Mari Akhiri Pernikahan Kontrak Ini

Aku meliriknya tajam lalu masuk ke dalam bangku penumpang dan menutup pintunya keras.

Sedang Pak Akhtara hanya tersenyum melihat kemarahanku lalu berjalan mengitari mobil dan duduk di bangku kemudi. Kemudian aku memalingkan wajah untuk menatap pemandangan di luar kaca jendela. Meski hanya lalu lalang kendaraan.

Kesal, marah, dan ah .... entahlah. Intinya aku marah dan tidak mau berbicara dengan Pak Akhtara.

Ketika setengah perjalanan dan berhenti di lampu merah, Pak Akhtara memanggil namaku.

"Han?" Panggilnya lembut.

Aku tidak akan terbujuk oleh rayuannya. Kecuali memberikan semua hadiah pakaian yang beliau beli untuk sepupunya atau untuk kekasihnya itu. Ah ... masa bodoh!

"Han?" Panggilnya lagi.

Tapi aku tidak menjawab dan tetap melihat keluar jendela.

"Dipanggil suami tuh wajib jawab, Han."

Barulah aku menoleh dan menatapnya dengan sorot kesal.

"Suami kontrak! Bapak harus ingat!"

"Sesuai kesepakatan sih ... kita emang suami istri kontrak. Tapi sesuai hukum negara dan ag
Juniarth

enjoy reading ...

| 1
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Vidia Astuti
thor udh maen kucing anjingnya,kpan mereka ber2 manis manisan
goodnovel comment avatar
Rahma Wati
pepet jihan nya pak akhtara..buat jihan menyadari cinta kamu..buat dia jatuh cinta ma kamu
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status