Share

Wujud Kesempurnaan!

Serangan dari Eugene menjadi tambah cepat, kini ia menyerang Baron dan mengarahkan serangannya ke mata Baron.

“Bagaimana? Dari jarak sedekat ini, pasti akan sulit menghindar!” batin Eugene, tanpa memikirkan apapun selain menyerang Baron, Baron bergeser ke kiri dengan cepat, namun Eugene menyadari bahwa dia seperti menyentuh Baron.

Baron menempelkan sedikit tangannya ke samping perut Eugene dan memukulnya dan pukulan 1 inch punch yang membuat Eugene bergeser dan melentingkan tubuhnya.

BUAK!

“Aku yakin, aku sudah menyentuhnya tadi! Tapi, dia bereaksi secepat itu seperti tidak terjadi apa-apa! Si b*jingan itu punya pukulan yang kuat juga!” batin Eugene.

Baron melihat tangannya lagi dan kini tangannya memerah seperti memukul sesuatu yang keras, “Apa-apaan tubuhnya itu? Aku memukulnya tapi aku juga mendapatkan impact dari pukulanku! Apa yang dia lakukan selama menghilang ini?” batin Baron.

“Hei, bagaimana kalau kamu aku warisi hal yang semacam ini? Itu akan sangat menguntungkan bagimu,
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status