Share

BAB 27 A

PAPA MUDA 27 A

Oleh: Kenong Auliya Zhafira

Terkadang untuk menyembuhkan lara hati tidak harus dengan menghindar atau bersembunyi. Menghadapi adalah sikap terbaik untuk membiasakan perih menjadi sebuah rasa yang tidak lagi menyiksa jiwa. Bergandengan mesra bersama luka lalu akan lebih menguatkan jejak kaki untuk tetap bertahan dan berdiri di antara duri-duri tanpa penyesalan.

Wanita yang masih memahami hatinya sendiri dan pria di depannya hanya bisa menatap penuh tanya. Sikap bak langit hujan tanpa mendung sungguh bagaikan harapan yang bimbang harus sedih atau bahagia. Akan tetapi, Dyra segera mengingat kembali kedekatan sebelum peristiwa itu menggoreskan luka.

"Mungkin dengan saling sapa dan terlihat baik-baik saja akan mengurangi rasa bersalah. Selain itu, aku juga bisa menunggu keadaan hati Mas Al masih terjebak atau terbebas dari belenggu bayang Mbak Arista. Tidak ada salahnya bersikap biasa, daripada harus menerka perasaan sendirian," batinnya lagi sambil menatap pria yang kini t
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status