Share

Layla

Reza POV

Sesampai di rumah, aku melihat Layla sedang memasak di dapur bersama ibu.

“Layla, kok di sini Mas?” tanya Bulan terheran. Bulan melangkah dengan cepat menghampiri ibu di dapur.

Aku berlari masuk ke dalam kamar. Aku tidak ingin Layla melihatku. Ya Tuhan, bagaimana menjelaskannya?

Dulu, aku menyukai Layla. Aku rasa, dia wanita yang memahamiku. Namun aku salah, dia meninggalkanku juga seperti Mardiah.

Di Malaysia, Layla tidak pernah mengirimkan pesan kepadaku. Bahkan menyampaikan kabarnya pun, Layla tidak pernah melakukannya. Ku pikir, dia sudah melupakanku dan tidak ingin bersamaku lagi.

Setahun lamanya, aku sendiri. Terkadang, perasaan rindu kepada Mardiah memuncak dan aku hanya bisa bersedih.

Namun, itu semua sirna saat Bulan hadir di hidupku. Aku melihat Bulan dan aku jatuh cinta. Segera mungkin, aku menikahinya karena aku takut, dia meninggalkanku juga.

“Mas?”

“Dicari Layla tuh!” panggil Bulan. Dia mengetuk pintu kamar. Aku tidak tahu, bagaimana ibu menjelaskan kepada Bul
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status