Share

Bab 182. masih tak terima

"Pa, sudah Pa, sudah, ini rumah sakit, malu teriak-teriak," ucap Tante Ranti mengusap lengan Om Edwin.

"Malu Ma, Papa malu, punya anak perempuan satu, begini kelakuannya, nggak cukup bikin malu keluarga dengan semua kelakuanya!"

"Iya Pa, iya, Mama paham, tapi Papa harus sabar." Tante Ranti masih berusaha menenangkan Om Edwin.

"Astaghfirullah, Astaghfirullah."

"Duduk dulu Pa, duduk dulu, minum Pa." Tante Ranti mengangsurkan segelas air putih untuk Om Edwin.

Beliau meneguknya hingga habis.

"Ya Allah Ma, dosa apa kita, sampai di uji begini berat," tukas Om Edwin.

"Maaf Pa, Vivi menyesal Pa," ucap Vivi dengan begitu pilu.

Om Edwin langsung membuang muka.

"Muak Papa lihat wajah kamu Vi, menjijikkan!" sergah Om Edwin kemudian langsung bangkit dan pergi keluar ruangan.

"Pa! Mau kemana lagi, Pa!"

Om Edwin tak menjawabnya.

"Papa!" panggil Vivi sambil menangis.

"Ya Allah Papa," ucap Tante Ranti sambil menatap anak dan suaminya, terlihat bingung.

"Biar Nisa yang kejar Om Edwin Tante, Tante tena
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status