Share

15. Pengakuan cinta Zidan

"Apa?!"

Alesya tak percaya atas kalimat yang dilontarkan Zidan. Hal itu membuatnya bingung dan terpaku, tak tahu harus menjawab apa.

"Aku sudah menyukaimu dari tiga tahun lalu, Ale. Disaat aku ingin menyatakan cintaku padamu, aku mendengar kamu menikah dengan Liam. Jadi, aku berusaha tetap kuat dan mengubur rasa cinta ini. Sekarang, aku tak akan menahannya lagi. Aku menyukaimu dari dulu hingga kini, rasa itu tetap sama dan tak akan berubah."

Zidan memegang kedua tangan Alesya, berharap jika kejujuran hatinya bisa menyentuh perasaan Alesya. "Aku tahu ini sangat mendadak untukmu dan tentunya kamu terkejut bahkan syok berat. Jadi, aku tak akan meminta jawabanmu sekarang."

Alesya hanya diam membuat Zidan melepaskan tangan dan menghela nafas panjang. "Mengenai kandunganmu, cukup rawat dia seperti kehidupanmu sehari hari. Jangan jadikan beban, Alesya. Aku akan mendukungmu, memenuhi kebutuhan apapun yang kamu butuhkan. Aku bisa menjadi ayah yang baik untuknya. Aku janji."

Mendengar hal itu, A
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status