Share

19. Memeriksakan kandungan

"Mungkinkah?"

Liam segera mengecek Cctv sebelum dia pulang namun tak ada rekaman disana, seperti ada pemotongan di bagian itu. "Pasti Bella yang melakukan ini," nilai Liam tak suka. Istrinya itu bisa saja melakukan hal gila untuk mendapatkan sesuatu.

Dalam kebingungannya, Liam mengambil ponselnya dan menghubungi Edo, berharap mendapatkan jawaban mengenai apa yang terjadi semalam.

"Edo, aku baru saja terbangun dan ada sesuatu yang aneh. Aku benar-benar tak ingat apa yang terjadi semalam setelah kita pulang dari perusahaan. Apakah aku minum sesuatu yang mencurigakan?" tanya Liam dengan nada khawatir.

Edo terdiam sejenak sebelum menjawab, "kita hanya minum kopi bos. Tunggu… saat mengantarmu pulang tadi malam, kita memang sempat berpapasan dengan seorang pengantar minuman. Aku ingat ada tulisan 'plus serbuk menggugah selera' di paket yang dipegangnya. Aku sempat curiga, tapi tak menyangka hal ini akan terjadi."

Mendengar penjelasan Edo, Liam semakin yakin jika semua ini ulah Bella. Ia tel
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status