Share

174. Diserang Stroke Ringan

Di tengah kegairahan yang memuncak, cumbuan demi cumbuan dalam pagutan asmara terlarang, pandanganku seketika nanar, kepalaku sangatlah sakit. Aku tidak tahu lagi apa yang terjadi setelah itu.

Saat aku kembali tersadar, Adriana ada disampingku. Tubuhku masih terbujur di atas tempat tidur, aku kembali mengingat apa yang terjadi sebelumnya. Namun, ingatanku belumlah terlalu pulih.

“Dua jam yang lalu, om diserang stroke ringan.” ujar Adriana

Bibirku masih terasa kelu, tidak ada yang bisa aku katakan pada Adriana.

“Om masih dalam tahap pemulihan, semoga saja menjelang pagi om sudah pulih.”

Aku hanya mendengarkan apa yang dikatakan Adriana. Adriana ceritakan kronologisnya saat aku diserang stroke ringan, dan bagaimana dia mengatasi masalah yang aku alami.

“Tadinya aku mau bawa om ke dokter, tapi aku takut malah menjadi masalah besar nantinya. Akhirnya aku konsultasi dengan dokter secara online.”

Perlahan-lahan kesadaranku mulai pulih dan anggota tubuhku pun sudah mulai bisa digerakkan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status