Share

Tiket HoneyMoon Mempercepat Cucu

"Ehm ... Mas Tara, tadi katanya ada meeting, Ma. Terus aku pulang duluan tapi lupa nggak minta kuncinya." Kilahku.

"Terus Bik Wati sama Rani kemana?" Tanya Mama mertuaku.

Lalu Papa mertuaku ikut turun dari mobil dan menghampiriku.

"Itu, Ma, mereka pulang kampung karena Emaknya Bik Wati lagi sakit keras."

"Astaga. Akhtara ini bodoh bin bego deh, Pa! Masak istrinya lagi hamil dan kemarin habis jatuh kok bisa-bisanya mentingin karir. Anak itu memang minta diceramahi sampai subuh!"

Kemudian Mamanya Pak Akhtara menyuruhku masuk ke dalam mobilnya. Dan beliau pun akhirnya mengetahui kondisi kakiku yang habis terkilir.

Beliau menatapku sedih lalu menghubungi nomer Pak Akhtara. Baru tiga kali dering, panggilan itu kemudian terhubung.

"Ya, Ma?"

"Pulang sekarang, Akhtara! Atau Jihan akan Mama rawat di rumah Mama! Kamu itu suami nggak becus!"

Aduh .... Pak Akhtara mendapatkan omelan dari Mamanya karena aku dan kehamilan palsu ini. Masalah pertama kami belum usai, kini keluar masalah ked
Juniarth

enjoy reading ... :-)

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Juniarth
nanti up lagi ya kak
goodnovel comment avatar
Vidia Astuti
kapan Jihan jatuh cintaaa minn
goodnovel comment avatar
Musodin
yahhhh habis min 10 bab sekali update min ...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status