Share

31. Jalan-jalan

Sore hari, akhirnya Zein memutuskan untuk mengajak Intan jalan-jalan. Namun seperti biasa, ia mengajak Intan seolah tak mengajaknya.

Zein keluar dari kamar dan bicara pada Intan yang masih duduk di sofa luar. "Kamu mau ikut?" tanyanya.

Intan menoleh ke arah Zein. "Enggak, Prof. Makasih," sahutnya, singkat. Kemudian ia langsung memalingkan wajahnya kembali.

"Tapi saya mau kamu ikut," ucap Zein lagi. Padahal apa susahnya mengajak secara baik-baik. Ia malah bertanya Intan ingin ikut atau tidak seperti ketika ia mau mengantarnya pulang.

"Prof ini sebenarnya mau ngajak saya pergi atau mau menawarkan saya untuk ikut?" tanya Intan, kesal.

"Apa bedanya?" Zein balik bertanya.

<
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Bintang ponsel
seruuuuuu............
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status