Share

99. Baraka dan Kemuning

"Ya. Ya, aku tahu kelicikan durjana itu...,," sahut seorang pemuda bertampang polos.

"Lalu, bagaimana kau bisa tahu kalau aku disekap Mahisa Birawa di tempat ini?" tanya si gadis yang tak lain dari Kemuning atau Dewi Pedang Kuning

"Ceritanya juga panjang, Kemuning...,"

Pemuda yang duduk di hadapan Kemuning itu berparas tampan. Berdada bidang, dan tubuhnya pun tampak tegap berisi. Dengan sepasang alis yang salah satu ujungnya melintang ke atas bak sayap elang menukik, bola mata si pemuda memperlihatkan sorot tajam menusuk, menandakan ketinggian ilmunya yang sudah cukup sulit untuk diukur. Namun demikian, wajah tampan si pemuda menyiratkan sinar keluguan. Menilik ciri-ciri pemuda yang rambutnya panjang tergerai itu, siapa lagi dia kalau bukan Baraka atau Pendekar Kera Sakti!

"Sebetulnya, Mahisa Birawa hendak menukar dirimu dengan Katak Wasiat Dewa yang telah berhasil kudapatkan...," lanjut Baraka. "Karena durjana itu amat licik dan culas, dia tak mau member

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status