Share

26. Ciuman Pertama Emily

"Nona Harper? Ada apa? Nona Harper?"

Prince kebingungan melihat Emily berlari sembari menutup mulut. Tanpa menunggu jawaban, ia ikut berlari, mengejar hingga ke depan toilet.

"Nona Harper? Kau baik-baik saja?" Prince mengetuk. Ternyata, pintu tidak tertutup rapat. Khawatir sesuatu yang buruk terjadi pada Emily, ia pun ikut masuk.

Di dalam, Emily sedang terbatuk-batuk. Beberapa kali ia meludah. Tangannya yang mencengkeram botol minum tampak gemetar, takut.

"Nona Harper, apa yang terjadi? Apakah ada sesuatu yang aneh di dalam makananmu?" Prince meraih pundak gadis yang membungkuk itu.

Emily bergegas mengelap mulut. "Udang .... Ada udang dalam bola-bola itu."

Sementara Emily kumur-kumur, Prince membeku.

"Kau alergi udang?" bisiknya ketika mendapat kesimpulan.

Emily mengangguk.

"Apakah biasanya reaksimu parah?" Prince memperhatikan wajah Emily dengan lebih saksama.

"Aku pernah dilarikan ke IGD saat berumur dua tahun dulu," jawab sang gadis sebelum mengecap-ngec
Pixie

Ciat ciat ciaat! Gimana perasaan kalian, guys? Baik-baik saja? Pixie dag-dig-dug niiih ....

| 1
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (6)
goodnovel comment avatar
Pixie
Itu akibatnya kalau terlalu gampang panik. wkwk ....
goodnovel comment avatar
Pixie
itu pertandaa
goodnovel comment avatar
Pixie
Menurut Kakak siapa hayooo
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status