Share

32. Sikap Tegas Ikarus

“Sekarang lo jelasin sama gue. Lo ada hubungan apa sama Hanna?”

Suara Evander yang tiba-tiba muncul dari balik pintu ruangannya tanpa mengetuk dulu itu membuat Ikarus sontak menoleh.

“Nggak usah dibahas, Van. Gue—”

“Kalian pernah punya hubungan dulunya? Dia mantan lo? Atau—”

“Dulu gue sekampus sama dia. Tapi nggak lama. Pas lo masuk, dia udah pindah ke Jakarta.”

“What the—” Bibir Evander terkatup rapat. Ia lantas menarik kursi yang ada di hadapannya, menatap lekat, seolah masih ada banyak hal yang ingin ditanyakan olehnya. “Terus yang semalam itu?”

Ikarus menghela napas lalu mendongak sembari menatap lurus ke arah Evander. “Gue pernah FWB-an sama dia. Dulunya. Cuma sebatas itu doang dan itupun nggak lama.”

“Wah…” Evander sampai geleng-geleng kepala. “Ternyata dunia itu sempit, ya? Terus lo mau lanjutin hubungan lo itu sama Hanna?”

“Jangan gila, Van. Kemarin dia sempat samperin gue ke sini. Gue juga nggak tahu apa yang dia pikirkan. Gue udah bilang sama lo kalau gue udah
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status