All Chapters of KUIKHLASKAN SUAMI MENIKAH LAGI: Chapter 41 - Chapter 50
120 Chapters
Bab 41
"Syahdu, kita ke klinik?""Gak usah, Mbak." Syahdu berusaha berdiri. "Cuman sakit kepala, kok. Mungkin aku nunggu di mobil aja kali ya atau pulang pakai grab, gak apa-apa soalnya malu sama Gus Qabil.""Mas, antar Syahdu pulang!" pinta Yumna dengan tatapan memohon pada suaminya.Akhirnya Gus Hanan menurut dan menyerahkan ATM milik masnya itu pada sang istri. Yumna langsung mengalihkan pandangan pura-pura sibuk mencari belanjaan ketika melihat Gus Hanan menuntun si adik madu.Mas Dika yang mengerti langsung menarik tangan adiknya. "Bantu mas cari topi yang bagus dong."Mereka berlari kecil sampai di sebuah counter yang jaraknya lumayan dekat dengan tempat Gus Qabil berada. Pikiran Yumna benar-benar teralihkan, dia sibuk memilih antara dua topi yang ada di depannya.Satu hitam polos, satunya lagi ada garis merah di sisi kanan dan kirinya. Yumna benar-benar dilema sehingga memaksa Mas Dika memilih sendiri. Satu topi harganya lumayan, sekitar seratus lima puluh ribu."Buset, mahal, Gaes!"
Read more
Bab 42
Mereka sudah tiba di depan rumah, tetapi Gus Qabil tidak bisa mampir karena ditelepon oleh dewan kyai di pesantrennya. Katanya, ada tamu mulia yang mendadak datang.Yumna menggendong Fatimah yang ketiduran ke kursi depan dan memasangkan sabuk pengaman. Setelah itu dia mencium pucuk kepala Fatimah dengan lembut dan mengakhiri dengan ucapan, "fii amanillah, Gus.""Iya, terimakasih. Assalamu'alaikum.""Wa'alaikumussalam." Yumna menutup pintu mobil itu, kemudian melangkah masuk rumah ketika mobilnya sudah menjauh.Gadis itu tersenyum, kedua tangannya menenteng belanjaan tadi sambil terus berucap istighfar. Dia tidak boleh baper karena senyumnya dibalas oleh Gus Qabil."Bu, apa Syahdu di sini?""Ndak, mungkin di rumahmu."Yumna bergegas pergi dan meninggalkan belanjaan itu karena dia khawatir pada Syahdu. Begitu tiba, ternyata Gus Hanan malah duduk di ruang tamu sementara adik madunya terbaring dalam kamar."Gak ngejagain Syahdu, Mas?" bisik Yumna agar Syahdu tidak mendengar."Hust, dia ga
Read more
Bab 43
Siang hari, Yumna tidak bisa tidur siang karena banyak pikiran padahal badannya terasa lelah. Gus Hanan juga masih di masjid dan sore nanti diundang di sebuah acara syukuran untuk membaca doa sekaligus sedikit nasihat untuk pemilik rumah.Mengingat tentang keberhasilannya membuat Yumna ingin mengabari Amel. Dia tidak peduli kalau misalkan nanti dia diomeli lagi yang penting Amel harus tahu tentang kabar gembira itu.Dengan cekatan, dia mencari nomor ponsel Amel dan langsung meneleponnya. Panggilan terhubung dalam hitungan detik. "Halo, ada apa, Beb?""Mau nyampein sesuatu, Mel. Yah meskipun nanti kamu bakal ngomel lagi, intinya aku senang.""Tentang Syahdu lagi?"Ada bicara sahabatnya sudah tidak bersahabat, tetapi niat Yumna untuk menyampaikan kabar itu tidak urung. Dia sudah terlanjut membahasnya ke Amel, jadi harus dia ketahui sampai selesai.Yumna tahu kalau sahabatnya tidak pernah setega itu. Dia menarik napas panjang, lalu membuangnya perlahan. "Syahdu hamil dan itu hasil dari r
Read more
Bab 44
Hati Yumna memang berhasil ditenangkan oleh Gus Hanan sore itu, tetapi ketika mereka hendak tidur, pintu kamar malah terketuk beruntun.Gus Hanan berdiri menyusul istrinya karena penasaran. Ternyata itu memang ketukan da0ri Syahdu, dia menangis sampai wajahnya merah dan mata sedikit bengkak padahal satu jam yang lalu masih ceria."Kenapa, Syahdu? Kenapa kamu menangis?""Aku ... maaf, Mbak, rasanya aku pengen banget tidur sama Gus Hanan." Syahdu menunduk."Nggak." Gus Hanan langsung menolak. "Maksud aku, malam ini aku mau sama Yumna. Tolong mengerti!"Syahdu langsung menangis seperti anak kecil yang kehilangan permennya. Dia duduk di lantai membuat Yumna peka bahwa itu adalah pengaruh ngidamnya. Hormon ibu hamil memang seperti itu, mudah menangis, lalu kembali tertawa jika sudah mendapatkan apa yang dia mau.Bahkan tidak sedikit dari mereka yang menolak tidur dengan suaminya atau doyan makan jengkol atau petai meskipun sebelum hamil sangat tidak suka makanan itu.Gus Hanan menoleh pada
Read more
Bab 45
"Mbak Yum!" panggil Syahdu ketika Yumna sedang memasak di dapur untuk sarapan pagi. Hari ini menunya adalah nasi goreng ditambah irisan sosis dan omelette di atasnya."Ada apa, Syahdu?""Kita ke klinik hari ini, Mbak?""Iya, insya Allah. Aku masak sama mencuci dulu, nanti jam sembilan kita berangkat. Biasanya kalau pagi tidak serame sore."Syahdu melipat bibirnya sekilas, entah kenapa dia tidak mau ke luar rumah hari ini karena merindukan aroma Gus Hanan. Ingin menyampaikan hal itu ke kakak madunya juga terkesan memalukan bagi Syahdu sendiri.Dia mengetuk meja dengan empat jarinya karena terlalu pusing dengan keinginan itu. Yumna yang sedang menata sarapan terusik untuk bertanya, "kenapa?""Besok aja ya ke kliniknya, Mbak, aku mau ... di rumah sama Gus Hanan."Sedetik Yumna terpaku. "Oh, oke."Tidak lama setelah itu, Gus Hanan datang dan Syahdu langsung merebut piring itu dari tangan Yumna. Dia menunggu lelaki kesayangnnya duduk, setelah itu dia memilih kursi di samping Gus Hanan."Gu
Read more
Bab 46
Di sepanjang jalan, Syahdu memeluk erat Gus Hanan sehingga banyak pasang mata mengarah padanya. Untung saja gadis itu mau memakai masker dan kacamata agar tidak ketahuan kalau dirinya bukan Yumna.Mereka membelah jalan tanpa tujuan hingga sampai di sebuah taman kecil dan Syahdu mendesak untuk singgah. Dia mengeluarkan ponsel dan menyalakan kamera, lalu mengajak Gus Hanan foto bersama setelah melepas maskernya.Syahdu langsung menyetelnya sebagai wallpaper layar kunci. Foto mereka sangat dekat karena Syahdu yang menempel pada suaminya. Seorang istri yang bahkan tidak bertukar nomor telepon dengan suaminya apalagi saling menyatukan hati."Foto lagi, yuk, tapi kamu yang megang ponsel."Gus Hanan menurut saja karena suasana hatinya sedang tidak baik-baik saja. Jika biasanya dia akan menghabiskan waktu bersama Yumna dengan perasaan bahagia, kini harus menemani Syahdu.Dua gadis yang memiliki kecantikan berbeda, tetapi hanya Yumna yang berhasil merebut hatinya. Dia memaksa senyum karena Sya
Read more
Bab 47
Gus Hanan memarkir motor di depan rumah dengan sedikit kesal. Demi memenuhi keinginan Syahdu, dia sampai harus meliburkan agenda mengajar baca kitabnya.Sementara Syahdu, dia berlari kecil masuk rumah dan menemukan Yumna sedang menonton televisi. Sebuah film kartun yang bisa membuat pikirannya teralihkan."Mbak, kita ke klinik aja yuk sekarang soalnya aku khawatir sama pesan mbak Yumna yang bahas tentang kondisi janinku."Yumna menoleh masih dengan tawanya. "Kita ke klinik sekarang? Duh, kenapa bukan besok?""Aku khawatir, Mbak. Entah kenapa rasanya pengen banget ke klinik. Ini jujur, Mbak." Mata Syahdu berair berharap Yumna iba kepadanya.Sebenarnya Yumna merasa berat untuk pergi, bukan karena dia cemburu, tetapi dia sendiri bingung sebabnya apa. Jika sebelumnya Yumna begitu semangat, dia berpikir kalau hari ini dan seterusnya akan merasakan kesedihan yang entah datang dari mana.Sejak tadi dia berzikir agar hatinya lapang, tetapi rasa haru itu tidak kunjung hilang. Yumna bahkan haru
Read more
Bab 48
Satu jam berlalu ketika Yumna duduk melipat lutut di depan kamar operasi. Meskipun Syahdu adalah orang ketiga dalam rumah tangganya, tetapi Yumna masih terlalu takut untuk ditinggal.Rasa trauma sebab kehilangan ayah membuat gadis itu sedikit sulit untuk ikhlas. Tidak berapa lama kemudian, Gus Hanan datang bersama ibunya Yumna disusul Bu Wenda di belakang bersama Amel."Gimana keadaan Syahdu?"Yumna menggeleng. "Belum ada kabar, Mas.""Kenapa? Maksudku kenapa tiba-tiba begini? Bukannya kalian mau ke klinik?"Gadis itu terisak, dia menceritakan semua kejadian dengan sangat detail. "Syahdu minta singgah ke alfamart lebih dulu. Aku kan mau masukin cemilan ke bagasi karena dia yang minta, tiba-tiba dia teriak nyuruh aku minggir. Jujur saat itu aku cuma mematung dan kaget, pas menoleh, Syahdu sudah bersimbah darah.""Kamu gak liat siapa yang mau celakain kamu?" tanya Amel juga."Nggak, Mel. Aku gak liat karena kan posisinya membelakang, mungkin Syahdu yang liat. Kalau gak percaya, cek CCTV
Read more
Bab 49
Selesai proses pemakaman tepat pukul lima sore, Bu Arin menghampiri Yumna yang terduduk lesu di depan rumah. Dia tidak peduli apa yang dirasakan Yumna saat itu yang penting dia harus mencemoohnya.Dia mendekat, Amel berusaha melarang, tetapi Bu Arin seperti orang kesetanan. Dia terus maju bahkan hampir saja Amel tersungkur ke belakang. Dia menarik jilbab Yumna yang sedang tidak berdaya.Gadis itu berteriak karena lehernya sakit. Akan tetapi, hal itu tidak membuat Bu Arin merasa luluh apalagi Bu Wenda, dia malah mengambil kesempatan untuk merekam kejadian itu."Gara-gara kamu Syahdu meninggal. Mentang dia dulu makanya kamu injak seenak hati? Harusnya yang mati itu kamu! Dasar, Pembunuh!""Maksud Bu Arin apa?" Amel langsung menepis kasar tangan Bu Arin, dia tidak peduli apakah orang tua itu tersinggung atau tidak. Amel hanya memikirkan mental sahabatnya yang sedang down.Gadis itu sangat tahu kalau Yumna tidak bersalah. Dia sudah menyuruh sepupunya untuk menyelidiki kasus itu diam-diam
Read more
Bab 50
Yumna berlari masuk kamar di mana Syahdu tinggal selama beberapa hari ini, dia mencari sesuatu yang bisa menjadi kenangan atau keluh kesah Syahdu. Dia tidak ingin menyesal jika tahu di akhir cerita.Apalagi situasi saat ini begitu tidak mendukung. Yumna mendapat hujatan karena dituduh sengaja ingin membunuh adik madunya. Padahal dia sama sekali tidak berniat demikian dan Allah Maha Mengetahui atas segala sesuatu."Kamu cari apa, Yum?" tanya Amel yang menyusulnya."Cari sesuatu yang bisa ditemukan, entah diary atau apa gitu yang berkaitan sama diri Syahdu. Aku butuh itu untuk tahu siapa dia sebenarnya."Amel mengerti, dia menggulung kasur dan menemukan buku harian warna hijau muda. Tebakannya tepat sekali karena dia juga menyimpan diary di tempat yang sama.Buku itu diraih dan disodorkan pada Yumna. Gadis itu menerimanya dan membaca lembar demi lembar yang ada. Banyak rahasia yang terkuak dalam buku itu.Syahdu adalah gadis yatim piatu yang diadopsi, tetapi kemudian kembali dibuang kar
Read more
PREV
1
...
34567
...
12
DMCA.com Protection Status